Batam (NetKepri) – Gubernur delapan Provinsi Kepulauan menandatangani Deklarasi Batam dalam acara Konferensi Pemerintah Daerah Kepulauan di Swisbel Hotel Batam, Senin (29/1). Badan Kerjasama Pemerintah Daerah Kepulauan ini beranggotakan Provinsi Kepulauan Riau, Bangka Belitung, Nusa Tenggara Timur, Nusa Tenggara Barat, Maluku, Maluku Utara, Sulawesi Utara, dan Sulawesi Tenggara. Adapun isi deklarasinya yaitu : 1. Menegaskan prinsip perjuangan pemerintah dan masyarakat ...
Read More »Monthly Archives: Januari 2018
Pelatihan Operator Excavator dan Sektor Lapangan Kerja
Bintan (NetKepri) – Pemerintah Daerah Kabupaten Bintan melalui Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu dan Tenaga Kerja Kabupaten Bintan (PMPTSPTK) telah membuka Pelatihan bagi Operator Excavator/Backhoe Loader yang dikhususkan bagi masyarakat Kabupaten Bintan. Hal ini diterangkan oleh Kepala Dinas PMPTSPTK Kabupaten Bintan Hasfarizal Handra saat ditemui di Kantor Dinas PMPTSPTK Kab Bintan, Rabu pagi (31/1). ” Pelatihan dikhususkan bagi ...
Read More »Pimpin Apel Pagi, Pj. Wali Kota Motivasi Para ASN
Tanjungpinang (NetKepri) – Penjabat (Pj). Wali Kota Tanjungpinang, Drs. Raja Ariza, MM, meminta kepada seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN), untuk terus meningkatkan kinerja, semangat, dan disiplin dalam menjalankan tugas sebagai abdi negara. ” Kalau kita sudah tanamkan disiplin, mentaati jam kerja, bisa melindungi masyarakat, serta memahami dan melaksanakan tugas dan fungsi kita sebagai aparatur, maka kita akan memberikan rasa aman, ...
Read More »Agar Tumbuh Sehat dan Cerdas
Karimun (NetKepri) – Ibu Hj Noor Lizah Nurdin Basirun menginginkan generasi penerus Kepri tumbuh sehat, kuat dan cerdas. Pemberian ASI ekslusif hingga enam bulan sangat penting agar Kepri mendapatkan generasi emas cemerlang. “Program ASI ini sangat erat hubungan dengan kualitas generasi muda kita di masa depan. Merekalah harapan bangsa dan yang akan membangun daerah ini, Karimun khususnya,” kata Noor Lizah ...
Read More »Yang Terpenting adalah Ketekunan
Tanjungpinang (NetKepri) – Gubernur H Nurdin Basirun mengingatkan anak-anak di Pusat Pendidikan dan Latihan Pelajar (PPLP) Kepri untuk berlatih sebaik mungkin. Fokus saat latihan, dengan sendirinya prestasi terbaik akan diraih. “Hal terpenting dalam belajar adalah ketekunan. Jika sesuatu dilaksanakan dengan tekun, insya Allah akan ada hasilnya,” kata Nurdin saat meninjau Komplek PPLP di Bintan Center, Tanjungpinang, Selasa (30/1) pagi. Nurdin ...
Read More »Tips Berwisata di Daerah dengan Curah Hujan Tinggi
Jakarta (NetKepri) – Saat ini Indonesia telah memasuki musim hujan. Musim yang terjadi di akhir tahun ini sering membuat orang kerepotan, karena harus menyiapkan barang yang tidak biasa kita gunakan saat musim panas. Namun musim hujan bukan halangan bagi para wisatawan untuk menikmati liburannya. Justru terkadang ada rasa tersendiri ketika berwisata di kota dengan curah hujan tinggi. Tapi sobat, Indonesia ...
Read More »Ketua TP PKK Kabupaten Bintan Kagumi Galeri TP PKK Kecamatan Toapaya
Bintan (NetKepri) – Ketua TP PKK Kabupaten Bintan Ibu Hj Deby Apri Sujadi didampingi Wakil Ketua TP PKK Kabupaten Bintan Ibu Hj Herdawati Dalmasri Syam secara resmi membuka Galery PKK Kecamatan Toapaya di Pasar Tani Toapaya, Selasa pagi (30/1). Dalam sambutannya, dirinya mengatakan bahwa secara khusus mengapresiasi pengurus PKK Kecamatan Toapaya dimana menurutnya hal ini merupakan suatu langkah maju, karena ...
Read More »Dua Agenda Pariwisata Batam Masuk 100 Wonderful Events Indonesia 2018
Batam (NetKepri) – Dua agenda pariwisata tingkat nasional akan digelar di Batam tahun ini. Kalender pariwisata Batam yang masuk 100 Wonderful Events Indonesia 2018 yakni Kenduri Seni Melayu dan Culture Carnival. “Selain Batam, masing-masing dua agenda juga digelar di Kabupaten Bintan dan Kota Tanjungpinang. Di Bintan itu ada Tour de Bintan dan Bintan Triathlon, Tanjungpinang Festival Pulau Penyengat dan Festival ...
Read More »Bersama Memajukan Daerah Kepulauan
Batam (NetKepri) – Saya berharap seluruh daerah kepulauan yang besok menggelar konferensi harus bisa menghasilkan kesepakatan bersama untuk memajukan daerah kita tercinta. Permintaan tersebut disampaikan Gubernur Kepri Nurdin Basirun saat menyampaikan sambutan pada acara jamuan Makan Malam peserta Konferensi Pemerintah Daerah Kepulauan bertempat di Swiss Bell Hotel Batam, Ahad (28/1) malam. Nurdin meyakinkan, daerah kepulauan besok harus bisa menghasilkan keputusan ...
Read More »DLH Natuna Di Undang kementerian Bahas Pelaksanaan Kabel Optik
Jakarta (Netkepri) – Dalam upaya percepatan operasional kabel optik Palapa Ring Barat (PRB), Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan mengadakan Rapat Penilaian Dokumen Evaluasi Lingkungan Hidup (DELH), di gedung Rimbawan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Jakarta. Senin (29/1). Rapat ini mengundang Dinas Lingkungan Hidup seluruh lokasi pembangunan PRB dgn maksud dan tujuan untuk mendapat masukan, terkait aspek lingkungan dan masyarakat ...
Read More »