Kota Tanjungpinang (NetKepri) – Satuan Gugus Tugas (Gustu) Percepatan Penanganan Covid-19 Kota Tanjungpinang mendapatkan bantuan dari Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Pusat berupa 1.000 unit Alat pelindung Diri (APD). Bantuan yang dibawa dengan pesawat C-130 milik TNI Angkatan Udara tersebut diserahkan oleh Komandan Pangkalan TNI AU Raja Haji Fhisabilillah, Kolonel PNB Andi Wijanarko kepada Kepala Dinas Kesehatan Kota Tanjungpinang yang ...
Read More »Monthly Archives: April 2020
604 KK Terima Sembako, Lurah Kampung Bulang: Insya Allah Tahap Kedua Ada Penambahan
Tanjungpinang, NetKepri.com – Kelurahan Kampung Bulang Kecamatan Tanjungpinang Timur telah selesai menyalurkan bantuan sembako sebanyak 604 Kartu Keluarga untuk 13 RW 36 RT dari Dinas Sosial Kota Tanjungpinang, Senin (27/04/2020). Dalam hal ini, Lurah Kampung Bulang Roni Saputra mengatakan penyaluran bantuan sembako kepada masyarakat terdampak Covid-19 tahap pertama telah selesai. “Inikan tahap pertama Alhamdulillah sudah selesai semua, semoga bantuan ini ...
Read More »Ini Sosok Almarhum Ayah Syahrul Di Mata Lis Darmansyah
Tanjungpinang,NetKepri.com – Anggota DPRD Provinsi Kepri Lis Darmansyah menyebutkan bahwa Almarhum Ayah Syahrul adalah sosok teman diskusi yang paling baik khususnya mengenai agama. “Hal yang terkait dengan agama ya tidak ada campur aduk politik tetapi diskusi tentang masyarakat tentang agama itu beliau adalah sosok pribadi yang luar biasa,”ucapnya usai menghadiri pemakaman Ayah Syahrul, Selasa (28/04/2020) malam Mantan Walikota Tanjungpinang ini ...
Read More »Merasa Di Diskriminasi, Masyarakat Kabupaten Lingga Duduki Pelabuhan Roro Dompak
Tanjungpinang (NETKepri) – Seluruh masyarakat Kabupaten Lingga yang masih berada di luar daerah, nampaknya tidak bisa pulang ke kampung halaman, pasalnya kapal sudah tidak beroperasi sesuai surat edaran dari pemerintah Kabupaten Lingga sampai batas waktu belum ditentukan. Dan juga untuk pesawat sudah tidak melakukan penerbangan sampai 1 Juni 2020. Maka dalam hal ini sebagian masyarakat Kabupaten Lingga mendatangi Pelabuhan Rool ...
Read More »Pemprov Diminta Lakukan Rapid test terhadap Seluruh ASN di Wilayah Kepri
Tanjungpinang, Netkepri – Ketua Komisi I DPRD Provinsi Kepri, Bobby Jayanto menyarankan Gugus Tugas Penanggulangan Covid-19 Kepri melakukan rapid test terhadap seluruh ASN di wilayah Kepri yang jumlahnya mencapai 5000 orang. Hal tersebut disampaikan Bobby dalam rapat kerja Komisi I DPRD Kepri dengan mitra kerja, salah satunya Dinas BKPSDM Kepri, melalui rapat teleconference, Selasa (28/4). Kadis BKPSDM Kepri, Firdaus juga ...
Read More »Duka Mendalam Pemko Tanjungpinang Iringi Kepergian Wali Kota Syahrul
Tanjungpinang, Netkepri – Pemerintah Kota Tanjungpinang bersama seluruh masyarakatnya, Selasa (28/4/2020) mendapatkan kabar mengejutkan dan membuat duka mendalam. Wali Kota Tanjungpinang, Syahrul meninggal dunia pukul 16.45 di RSUD Ahmad Thabib, Selasa (28/4/2020). Kabar ini seakan langsung menyentuh jantung dan tidak terasa air mata pun jatuh, kata pelaksana harian (Plh) Wali Kota Tanjungpinang, Rahma. Rahma adalah orang yang paling Syok ...
Read More »Plh Walikota Rahma Turut Antar Almarhum Ayah Syahrul Ke TMP Pusara Bhakti
Tanjungpinang,NetKepri.com – Plh Walikota Tanjungpinang Rahma turut hadir mengantarkan jenazah Almarhum Ayah Syahrul ke tempat peristirahatan terakhirnya di Taman Makam Pahlawan TMP Pusara Bhakti Jl Gatot Subroto Km. 5 Tanjungpinang, Selasa (28/04/2020) malam. Dari pantauan media ini terlihat Rahma sangat kehilangan sosok seorang pemimpin Walikota Tanjungpinang. “Pada malam ini sesuai dengan protokol Kesehatan dan ini penghormatan terakhir buat walikota Tanjungpinang ...
Read More »Satgas Pencegahan Penanggulangan Covid-19 Polda Kepri Beri Himbauan Dan Bubarkan Masyarakat Berkumpul
Batam,NetKepri.com – Tim satgas pencegahan Operasi Aman Nusa II penanggulangan covid 19 seligi 2020 Polda Kepri kembali beri himbauan dan bubarkan masyarakat yang berkumpul di beberapa tempat keramaian yang ada di Kota Batam pada Minggu, (26/4/20). Route Patroli dimulai dari Kapling Bengkong Nusantara, Perumahan Regata, Perumahan Oriana, Perumahan Cipta Permata Batam, Perumahan Komplek Sei Nayon, Perumahan Cahaya Garden, Perumahan Kampung ...
Read More »TNI AL Gelar Rakernisku Melalui Vicon, Kadiskual: Hasilkan Suatu Inovasi
TANJUNGPINANG,NetKepri.com – Kepala Keuangan Wilayah (Ka Kuwil) dan Kepala Akuntansi (Ka Akun) Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) IV, Kolonel Laut (S) G. Hariyono M, Akt.,Ak.,CA., dan Letkol Laut (S) M.Bhintarama, S.E., M.M., M.Tr.Hanla., CTMP., mengikuti acara pembukaan Rapat Kerja Teknis Keuangan (Rakernisku) I TNI Angkatan Laut TA 2020 melalui video conference (Vicon) di ruang kerja masing-masing di Markas Komando ...
Read More »Akhiri Perdebatan, Aktivis Ini Ajak Seniornya Untuk Cari Solusi Bersama
Lingga, Netkepri – Perdebatan terkait kepulangan Mahasiswa asal Lingga ke kampung halamannya beberapa waktu lalu yang dibandingkan dengan masih banyaknya masyarakat yang bekerja di tanah rantau dan tidak bisa pulang, sesungguhnya telah di koordinasikan bersama Pemkab Lingga sejak jauh hari. Hal ini diungkapkan oleh Sarifudin, salah satu mahasiswa asal lingga. “dilakukan pendataan awal, yaitu alamat tujuan kepulangan mahasiswa dan membuat ...
Read More »